Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Download Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018 Format PDF

Download Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018 - Rekan-rekan semua kali ini admin akan membagikan informasi mengenai Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan Tahun 2018 yang dapat rekan-rekan semua download pada link yang sudah admin sediakan. Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018 ini berformat pdf.


Kisi-kisi Seleksi Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Dalam Jabatan, Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Direktorat Jenderal Kelembagaan IPTEKDIKTI Kementeritan Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi dan Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Tahun 2018.


KISI-KISI SOAL UJIAN PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)
SUB TES POTENSI AKADEMIK 
 Contohnya : 
  • KOMPETENSI : Verbal
  • SUB KOMPETENSI : Hubungan kata, Analitis, Logis
  • INDIKATOR ESENSIAL  : dapat menentukan kata yang memiliki kesamaan arti dengan stem soal, dapat memilih sepasang kata yang memiliki hubungan analogis sama seperti rangkaian dua kata pada stem, dapat memilih satu kata yang memiliki ciri atau sifat yang berbeda dengan 4 pilihan kata yang lain, dapat menarik kesimpulan berdasarkan seperangkat pernyataan yang berupa fakta-fakta yang saling berhubungan, dan dapat menarik kesimpulan dari dua premis yang diberikan, dll
    Download Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018
KISI-KISI SOAL UJIAN PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)
SUB TES : PEDAGOGIK 
  Contohnya : 
  • KOMPETENSI : Merencanakan pembelajaran
  • SUB KOMPETENSI :Merumuskan indikator kompetensi dan capaian pembelajaran berdasarkan standar kompetensi lulusan;, Menetapkan materi, proses, sumber, media, penilaian, dan evaluasi pembelajaran; Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) sesuai silabus.
  • INDIKATOR ESENSIAL : Dengan mencermati standar kompetensi lulusan peserta dapat merumuskan indikator kompetensi, Berdasarkan rumusan indikator kompetensi peserta dapat merumuskan capaian pembelajaran (tujuan pembelajaran), Berdasarkan capaian pembelajaran (tujuan pembelajaran) yang telah dirumuskan, peserta dapat menetapkan materi pembelajaran yang diperlukan. , Berdasarkan capaian pembelajaran (tujuan pembelajaran) yang telah dirumuskan dan materi yang ditentukan, peserta dapat menetapkan proses pembelajaran yang sesuai. Berdasarkan capaian pembelajaran (tujuan pembelajaran) yang telah dirumuskan dan materi yang ditentukan, peserta dapat menetapkan sumber belajar/media pembelajaran yang diperlukan. Berdasarkan capaian pembelajaran (tujuan pembelajaran) dan proses pembelajaran yang telah ditentukan, peserta dapat menetapkan jenis evaluasi yang tepat dll

 KISI-KISI SOAL UJIAN PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG)

Mapel / Keahlian : Guru Kelas TK
  • Kompetensi Inti : Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikirkeilmuan yang mendukung mata pelajaran yang diampu.
  • Kompetensi Mapel / Keahlian :  Menguasai konsep dasar matematika, sains, bahasa, pengetahuan sosial, agama, seni, pendidikan jasmani, kesehatan dan gizi sebagai sarana pengembangan untuk setiap bidang pengembangan anak TK/PAUD. 
  • Indikator Esensial : Merumuskan kegiatan matematika permulaan, dalam bidang pengembangan anak TK/PAUD. dll

Itulah Penjelasan singkat yang dapat admin berikan, untuk lebih jelasnya silahkan Download Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018 pada link di bawah ini :

Post a Comment for "Download Kisi Kisi Seleksi PPG Dalam Jabatan 2018 Format PDF"